Label

Country Visitor

Flag Counter
Sabtu, 10 Oktober 2015



Bahan-bahan Bingka Kentang

( 250 gram) Kentang kukus, haluskan
(50 gram) Tepung terigu
(175 cc) Santan instan
(6 butir) Kuning telur
(3 butir) Putih telur
(125 gram) Gula pasir halus
(½ sdm) Vanili
( ½ sdt) Garam dapur


Cara Membuat Bingka Kentang

1. Campurkan telur dengan gula pasir halus, lalu kocok hingga mengembang.
2. Masukkan kentang giling halus dengan tepung terigu ke dalam telur kocok bersams dengan vanili dan garam dapur. Aduk rata lalu tambahkan santan instan ke dalam campuran adonan. Aduk kembali hingga tercampur rata.
3. Kemudian panggang adonan dengan menggunakan loyang dengan cara melumuri loyang dengan margarin atau minyak goreng lalu panaskan, tuang adonan di atas adonan tersebut dan panggang hingga matang sempurna. Angkat dan tiriskan. Ulangi hingga adonan habis.
4. Bingka kentang siap disajikan beserta bahan pelengkap topping kesukaan anda.


0 komentar:

Posting Komentar

Popular Posts